Pelatihan Sertifikasi Mandatori Pasar Modal yang Wajib Untuk Diikuti

Pelatihan Sertifikasi Mandatori Pasar Modal yang Wajib Untuk Diikuti

Semakin meningkatnya jumlah investor di pasar modal dan berkembangnya Pasar modal indonesia maka semakin kompetitif juga daya saing para pelaku di industri ini. Maka dari itu peran para profesional di sektor pasar modal ini menjadi sangat penting. Untuk menjaga integritas dan profesionalisme, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah menetapkan kebijakan sertifikasi mandatori bagi setiap pekerja di […]

Read More
 Memahami Pelatihan Skema Mandatori Bidang Pasar Modal

Memahami Pelatihan Skema Mandatori Bidang Pasar Modal

Pasar modal, atau sering disebut sebagai capital market, adalah sebuah wadah di mana perusahaan dan investor berinteraksi untuk memenuhi kebutuhan masing-masing. Di dalam pasar modal, perusahaan mencari pendanaan untuk pertumbuhan dan ekspansi, sementara investor berupaya menemukan peluang investasi yang dapat memberikan keuntungan. Saat ini, bekerja di industri pasar modal di Indonesia semakin diminati, karena profesi […]

Read More
 Berkarir Menjadi HR yang Banyak Dibutuhkan Oleh Perusahaan

Berkarir Menjadi HR yang Banyak Dibutuhkan Oleh Perusahaan

Di era bisnis modern saat ini, peran Human Resources (HR) menjadi semakin penting dalam mendukung kesuksesan perusahaan. HR tidak hanya bertanggung jawab atas perekrutan dan manajemen karyawan, tetapi juga memainkan peran kunci dalam berbagai aspek strategis organisasi. HR adalah pilar penting dalam menciptakan dan mempertahankan budaya perusahaan yang positif, yang pada gilirannya meningkatkan keterlibatan dan […]

Read More
 Career Preparation 101

Career Preparation 101

Siap untuk memulai langkah yang cemerlang dalam meniti karier mu? Persiapan karier adalah suatu proses penting yang memainkan peran kunci dalam membentuk kesuksesan profesional seseorang. Ini melibatkan serangkaian langkah yang dirancang untuk membantu individu mencapai tujuan karier dengan efektif. Langkah awal dalam persiapan karir adalah menetapkan tujuan yang spesifik. Dengan mengetahui arah yang diinginkan, kamu […]

Read More
 Langkah Praktis Untuk Professional Digital Marketing

Langkah Praktis Untuk Professional Digital Marketing

Di era yang serba canggih saat ini, mempelajari skill digital marketing sudah menjadi keharusan yang bisa membuat kamu lebih standout. Di tambah lagi dengan banyaknya Perusahaan yang kini sudah mulai bertransformasi untuk melakukan branding maupun penjualan produk atau jasanya secara digital. Sebelum membahas lebih jauh mengenai penerapannya, akan lebih tepat jika mengulas pengertian digital marketing […]

Read More
 Manajemen Risiko Untuk Pemula, Konsep Dasar dan Peluang Karir yang Menarik

Manajemen Risiko Untuk Pemula, Konsep Dasar dan Peluang Karir yang Menarik

Saat ini kebutuhan akan hal terkait konsep Manajemen Risiko selalu dibutuhkan dan menjadi hal wajib bagi setiap perusahaan. keberadaan profesi ini memiliki tanggung jawab dan tugas yang besar. Risiko adalah suatu hal yang akan berdampak buruk bagi semua pertimbangan dan keputusan yang akan diambil. Keberadaan risiko ini akan menjadi semakin buruk jika pengguna tidak bisa […]

Read More
 Panduan Lengkap Untuk Memahami Nilai Saham

Panduan Lengkap Untuk Memahami Nilai Saham

Dengan semakin berkembangnya industri pasar modal Indonesia saat ini, Saham termasuk dalam instrumen investasi yang paling dimintai karena peluang mendapatkan keuntungan cukup terbuka lebar. Belajar mengenai saham sangat penting untuk kamu sebagai calon investor. Jika kamu ingin mahir berinvestasi, maka harus memahami bagaimana cara menganalisa saham yang tepat dan benar. Hal ini dikarenakan menganalisa saham […]

Read More
 Gandeng 30 Perusahaan dan Institusi, FTUI Siap Gelar ECIF 2023

Gandeng 30 Perusahaan dan Institusi, FTUI Siap Gelar ECIF 2023

Engineering Entrepreneurship, Career, and Internship Fair (ECIF) 2023 merupakan kegiatan job, internship, dan scholarship fair tahunan yang diselenggarakan oleh Career Development Center (CDC) Fakultas Tekni Universitas Indonesia (FTUI). Tahun ini, kegiatan ECIF kembali diselenggarakan secara hybrid. Kegiatan online akan dimulai pada 18 September–18 Oktober 2023 melalui laman ecif.eng.ui.ac.id dan kegiatan offline pada 26–27 September 2022 […]

Read More
 Menuju Generasi Muda Berkompeten Bersama Sertifikasiku

Menuju Generasi Muda Berkompeten Bersama Sertifikasiku

Dalam rangka berkontribusi mendukung peningkatan kompetensi dan keterampilan sumber daya manusia di Indonesia yang berkompeten, Sertifikasiku yang merupakan platform edukasi online dalam mempersiapkan ujian sertifikasi profesi memberikan program Beasiswa Generasi Kompeten 2023 yang diikuti 27 perguruan tinggi terdiri dari 4 institut, 2 politeknik, 3 sekolah tinggi dan 20 universitas.  Beasiswa Generasi Kompeten merupakan program dari […]

Read More
 Pentingnya Sertifikasi Kompetensi dan Apa Saja Kegunaannya?

Pentingnya Sertifikasi Kompetensi dan Apa Saja Kegunaannya?

Ketika mulai memasuki persaingan dunia kerja, pentingnya sertifikasi kompetensi sangat dibutuhkan dalam bersaing. Karena dengan adanya sertifikasi ini akan menjadi bukti kualitas dari kemampuan yang dimiliki oleh seseorang. Bagi kamu yang belum pernah mendengar istilah ini, jadi apa itu sertifikasi kompetensi kerja, pastinya berbeda dengan berkas layaknya ijazah yang diterima dari sekolah maupun universitas.  Karena […]

Read More